18 Jenis Kelamin yang Diakui di Thailand, Apa Saja?

- 13 Juli 2023, 22:19 WIB
Ilustrasi jenis kelamin
Ilustrasi jenis kelamin /Pixabay

INDONESAINS - Negara Thailand merupakan salah satu negara yang berada dekat dengan Indonesia. Selain dikenal sebagai sebutan negara Gajah Putih, ada beberapa keunikan yang dimiliki oleh negara ini, salah satunya mengenai jenis kelamin.

Jika di Indonesia atau pada umumnya hanya di akui dua jenis kelamin manusia, yaitu pria dan wanita, hal ini berbeda untuk negara Thailand. Tak tanggung-tanggung, ada 18 jenis kelamin yang diakui oleh negara Thailand, apa saja?

Baca Juga: Aryanto Sang Profesor Nikuba dan Kontroversi Motor Bahan Bakar Air

18 Jenis Kelamin Di Thailand

  1. Pria, Sebutan untuk si pria yang menyukai wanita
  2. Wanita, Sebutan untuk si wanita yang menyukai pria
  3. Tom, sebutan untuk wanita yang berpenampilan seperti seorang pria serta menyukai dee
  4. Dee, sebutan untuk wanita yang menyukai tom
  5. Tom Gay, sebutan untuk wanita yang menyukai tom dan dee
  6. Tom Gay King, sebutan untuk seorang wanita yang gagah dan seorang tom
  7. Bi, sebutan untuk wanita yang menyukai semua yaitu pria, wanita, tom, dee, tom gay, tom gay king.
  8. Boat, sebutan untuk pria yang menyukai semua yaitu pria, wanita, tom, dee, tom gay, tom gay king.
  9. Gay Queen, sebutan untuk pria feminim yang menyukai pria
  10. Gay King, sebutan untuk pria gagah yang menyukai pria
  11. Tom Gay Queen, sebutan untuk tom yang menyukai tom feminin.
  12. Tom Gay Two Way, sebutan untuk tom gay king atau tom gay queen.
  13. Lesbian, sebutan untuk wanita yang menyukai wanita
  14. Kathoey atau Lady Boy, sebutan untuk pria yang melakukan operasi plastik demi menjadi wanita.
  15. Adam, sebutan untuk pria yang menyukai tom
  16. Angee, sebutan untuk lady boy yang menyukai tom
  17. Cherry, sebutan untuk wanita yang menyukai pria gay dan lady boy
  18. Samyaan, sebutan untuk wanita yang menyukai tom, lesbian, atau wanita.

Baca Juga: Ilmuwan Kembangkan Kecerdasan Buatan yang Bisa Memprediksi Kematian

18 gender diatas telah diakui oleh negara, dan juga masyarakat Thailand sendiri, walau bagi sebagian orang tampak membingungkan, namun tentu hal ini dianggap memiliki manfaat tersendiri bagi masyarakat yang tinggal di negara tersebut.***

Editor: Suwandi Wendy


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x